Proposal adalah tulisan yang dibuat berisi ide, gagasan yang dituangkan dalam bentuk rencana kegiatan yang disusun secara sistematis.
Proposal lebih umum digunakan untuk pedoman kerja atau acuan pelaksanaan kegiatan yang sudah direncanakan.
Konten
Apa Definisi Proposal Menurut Epistemologi?
Pengertian proposal jika dilihat dari segi epistemologis adalah kata dari bahasa inggris yaitu propose yang memiliki arti permohonan atau pengajuan. Jadi proposal itu ditulis untuk mendapatkan persetujuan dari pihak lain mengenai gagasan atau ide yang direncanakan.
Dukungan yang digunakan dapat berupa beberapa bentuk. Diantaranya ada yang berupa dukungan izin dan, persetujuan dan lainnya. Untuk mengetahui lebih jelasnya apa itu proposal bagaimana strukturnya bisa baca pada paragraf selanjutnya.
Bagaimana Arti Proposal Menurut Ahli?
Sebelumnya kita sudah membahas sedikit tentang pengetahuan umum dari proposal. Berikut ini ada beberapa Pengertian menurut ahli yang bisa kamu jadikan referensi untuk mengetahui secara detail apa itu proposal.
1. Pengertian proposal menurut Jay
Menurut Jay Definisi proposal adalah untuk alat bantu manajemen stkamur yang pada umumnya digunakan oleh manajemen organisasi untuk bisa berfungsi dengan efisien dan efektif. Sehingga alat bantu tersebut dapat mencapai tujuannya.
2. Definisi Proposal menurut KBBI
Menurut KBBI proposal adalah rencana yang berupa rancangan kerja yang disusun secara sistematis, teliti dan meyakinkan yang dibuat oleh peneliti sebelum melakukan penelitian. Bisa berupa penelitian di lapangan atau non lapangan.
3. Arti Proposal Menurut Hasnul Anwar
Menurut Hasnun Anwar proposal yaitu rencana yang telah disusun untuk kegiatan tertentu. Misalnya untuk membuat kegiatan kemerdekaan membutuhkan pulsa untuk menambah dana agar kegiatan dapat berjalan lancar.
Apa Saja Struktur Penting di dalam Proposal?
Struktur proposal adalah sistematika yang digunakan oleh penulis proposal agar hasil Dari ide yang dituangkan berupa rencana dapat dituju oleh pihak lainnya.
Selain itu sistematika juga akan memudahkan pembaca mengetahui alur dan tujuan proposal.
1. Struktur di proposal penelitian
Berikut ini struktur proposal penelitian yang bisa kamu jadikan pedoman untuk menulis proposal penelitian dapat berupa penelitian lapangan atau non lapangan.
- Latar belakang
- Batasan masalah
- Rumusan masalah
- Tujuan dari penelitian
- Manfaat penelitian
- Tinjauan pustaka
- Metode pwnwlitian
- Objek penelitian
- Metode pengumpulan data
- Metode analisis data yang digunakan
- Hasil yang diharapkan sesuai dengan kenyataan
- Daftar pustaka sebagai sumber rujukan dalam menulis proposal
2. Struktur dalam proposal kegiatan
Jika kamu ingin menulis proposal kegiatan maka harus memperhatikan struktur penulisan atau sistematika penulisan dari proposal kegiatan. Nah, berikut inilah sistematika yang runtut yang bisa kamu gunakan.
- Latar Belakang kegiatan yang dilakukan
- Dasar pemikiran yang digunakan untuk melakukan kegiatan
- Nama kegiatan
- Tujuan kegiatan
- Target kegiatan yang dilakukan
- Manfaat kegiatan
- Jenis kegiatan
- Waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan
- Jadwal kegiatan
- Pelaksana dan organisasi kerja
- Sasaran
- Anggaran dana kegiatan
- Penutup
3. Struktur penulisan proposal bisnis
Berikut ini struktur proposal bisnis yang bisa kamu gunakan untuk membuat proposal bisnis lebih mudah dipahami oleh pembaca.
- Judul bisnis
- Latar belakang
- Deskripsi produk
- Deskripsi bisnis
- Proses produksi
- Manajemen usaha
- Pemasaran
- Deskripsi finansial
- Penutup
4. Struktur pembuatan proposal proyek
Untuk membuat proposal proyek kamu kebutuhan struktur atau sistematika yang tepat dan runtut agar proposal yang diajukan bisa diterima. Berikut ini struktur proposal proyek
- Judul proyek
- Disclaimer
- Detail publikasi
- Pendahuluan
- Tinjauan kebutuhan
- Solusi yang diajukan
- Uraian pekerjaan
- Rencana pelaksanaan
- Investasi penutup
Ada Berapa Jenis-Jenis Proposal?
Terdapat Jenis-jenis proposal yang bisa kamu gunakan agar tujuan dan isi dari proposal ini sesuai dengan kegiatan yang akan dilakukan. Nah berikut ini beberapa jenis proposal yang bisa kamu ketahui.
Jenis-jenis Proposal berdasarkan isinya
1. Proposal penelitian
Yaitu proposal yang pada umumnya digunakan dalam bidang akademik. Proposal penelitian biasanya diajukan oleh akademisi untuk melakukan penelitian atau riset yang akan ditujukan kepada lembaga tertentu.
2. Proposal kegiatan
Yaitu proposal yang sering digunakan oleh kalangan masyarakat. Proposal kegiatan ini biasanya digunakan untuk mengajukan rencana kegiatan baik yang akan dilakukan oleh kelompok atau individu seperti proposal perayaan hari kemerdekaan.
3. Proposal usaha
Yaitu jenis proposal yang akan memberikan gambar unum menganut usaha yang akan dilakukan kepada investor maupun pihak lainnya yang akan diajak kerjasama.
4. Proposal skripsi
Yaitu proposal yang berusia tentang penelitian yang dilakukan oleh mahasiswa untuk dapat menyandang gelar sarjana. Proposal ini dilakukan sebelum mahasiswa terjun membuat skripsi.
5. Proposal pengajuan dana
Yaitu propsak yang bertahan untuk mendapatkan tambahan dana pada pihak tertentu. Seperti halnya proposal kegiatan pembukaan pasar murah.
Jenis-jenis proposal berdasarkan format
Berikut ini beberapa jenis proposal berdasarkan format yang digunakan untuk membuat proposal agar mudah dimengerti dan mudah disetujui oleh pihak yang bersangkutan.
1. Proposal non Formal
Yaitu proposal yang memiliki sistematika penulisan yang tidak selengkap proposal formal. Bisanya proposal non formal ini berupa permohonan surat. Isi auratnya berisi permasalahan, saran-saran, pemecahan masalah dan juga permohonan atau pengesahan.
2. Proposal semi formal
Yaitu proposal yang sama seperti yang digunakan oleh proposal non formal hanya saja isinya tidak selengkap proposal formal. Tapu proposal semi formal ini menggunakan bahasa yang baku dalam menyampaikan rencana atau ide yang akan dilakukan.
3. Proposal Formal
Yaitu proposal yang terdiri dari tiga bagian lengkap dalam menulis proposal diantaranya nya itu bagian pendahuluan, isi dan penutup. Struktur yang digunakan oleh jenis proposal formal harus ada ketiga bagian tersebut.
Apa saja Ciri-Ciri Proposal?
Berikut ini beberapa Ciri-ciri proposal yang bisa kamu kwtahui agar bisa membedakan dengan jenis tulisan lainnya.
- Proposal berisi ringkasan kegiatan yang akan silkauan. Seperti halnya latar belakang dilakukannya kegiatan, jadwal kegiatan, Tujuan proposal kegiatan dilakukan dan teknis pelaksanaannya.
- Singkat padat dan jelas seperti itulah Teks proposal yang bisa kamu tulis agar donatur atau pihak yang bersangkutan langsung akan membawa ke sumber atau maksud dari proposal yang kamu buat.
- Terdapat pihak yang mengajukan proposal atau Materi proposal yang diajukan jelas. Seperti halnya panitia kegiatan, peneliti pelaku usaha yang memang bergantung pada proposal
- Ada pihak yang dituju seperti haknya pihak sponsor, donatur, penelitian, perizinan yang dapat memberi bantuan dana dan juga perizinan resmi dan lengkap.
- Menggunakan sistematika penulisan proposal. Seperti halnya latar belakang rumusan masalah, tujuan kegiatan, teknis pelaksanaan yang dilakukan anggaran sarana dan penutup. Sistematik yang digunakan tergantung jenis proposalnya.
- Gambaran dari kegiatan yang memiliki fungsi secara umum untuk memudahkan pembaca mengetahui kegiatan secara utuh dan terperinci.
Apa Tujuan Pembuatan Sebuah Proposal?
Berikut ini beberapa tujuan proposal yang biasa kamu ketahui
- Untuk mendapatkan dana seperti halnya proposal kegiatan tujuh belas agustusan, reuni akbar dan masih banyak lagi
- Untuk mendapatkan dukungan dari pihak lainnya seperti halnya proposal proyek yang akan dilakukan mengenai bisnis tertentu.
- Untuk mendapatkan perizinan seperti halnya proposal usaha yang dilakukan agar pihak pemberi izin menggunakan tempat tersebut dijadikan usaha.
Informasi mengenai Apa itu proposal bisa kamu dapatkan pada paragraf sebelumnya. Sudah silahkan secara umum dan juga secara khusu dari para ahli.
Dari semuanya kamu bisa narik pengertian kesimpulan menurut versi yang kamu pahami.
Tidak hanya itu saja ingoemai yang sudah dijelaskan sebelumnya juga dapat memberikan kamu ilmu untuk dapat membuat proposal yang baik, jelas dan benar. Sehingga pembaca proposal tak akan bingung maksud dan tujuan pengajuan proposal.
Apakah dengan ownjelaaa yang sebelumnya bisa memberikan penjelasan mengenai proposal? Tentunya iya bukan.
Sudah dijelaskan mengenai definisi dari proposal, struktur atau sistematik, tujuan, jenis dan banyak informasi lainnya yang bisa kamu dapatkan.
Originally posted 2020-11-03 09:35:47.