Profil Universitas Negeri Gorontalo (UNG)

Universitas Negeri Gorontalo (UNG) adalah salah satu kampus negeri yang cukup populer di kawasan Indonesia Timur.

Kampus ini juga tidak kalah berkualitasnya dari universitas yang ada di kawasan Jawa.

Lalu  apa saja cara untuk bisa masuk ke UNG untuk calon mahasiswa dari kawasan Indonesia Timur?

Dan apa sajakah fasilitas terbaik yang dimiliki oleh kampus negeri Gorontalo ini?

Akreditas dan Peringkat Kampus UNG

akreditasi kampus ung
Liputan6.com

Akreditas Universitas Negeri Gorontalo menurut Dikti adalah A dari yang sebelumnya adalah B.

Akreditasi ini berdasarkan dengan surat keputusan oleh  BAN-PT tahun 2019 dan berlaku hingga tahun 2024 ini.


Peringkat Universitas Negeri Gorontalo adalah 61dari 4.912 perguruan tinggi negeri di seluruh Indonesia.

Kampus ini juga memiliki ranking 5.158 dunia di antara seluruh kampus menurut Webbo.

Alamat dan Kontak Kampus UNG

alamat kampus ung
ung.ac.id
  • Alamat : Jl. Jendral Sudirman No. 6 Kota Gorontalo
  • Website: http://www.ung.ac.id/
  • Email : email@ung.ac.id
  • No telp / Fax : (0435) 821125 / (0345) 826773
  • FB : Universitas Negeri Gorontalo
  • IG @universitas.negeri.gorontalo
  • Twitter : @humas_ung

Fakultas dan Jurusan di Kampus UNG

fakultas prodi ung
Kumparan.com

Berikut ini adalah prodi di UNG:

Fakultas Ekonomi

  • Administrasi Publik
  • Akuntansi
  • Manajemen
  • Pendidikan Ekonomi

Fakultas Hukum

  • Ilmu Hukum

Fakultas Ilmu Pendidikan

  • Pendidikan Luar Sekolah
  • Pendidikan Guru Sekolah Dasar
  • Pendidikaan Anak Usia Dini
  • Manajemen Pendidikan
  • Bimbingan dan Konseling

Fakultas Ilmu Sosial

  • Ilmu Hukum dan Kemasyarakatan
  • Ilmu Komunikasi
  • Sejarah
  • Sosiologi

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

  • Biologi
  • Fisika
  • Geografi
  • Ilmu dan Teknologi Kebumian
  • Kimia
  • Matematika

Fakultas Olahraga dan Kesehatan

  • Farmasi
  • Ilmu Keperawatan
  • Kedokteran
  • Kesehatan Masyarakat
  • Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
  • Pendidikan Kepelatihan dan Olahraga

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan

  • Teknologi Hasil Perikanan
  • Manajemen Sumberdaya Perairan
  • Budidaya Perairan

Fakultas Pertanian

  • Agribisnis
  • Agroteknologi
  • Ilmu Teknologi Pangan
  • Peternakan

Fakultas Sastra dan Budaya

  • Pariwisata
  • Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
  • Pendidikan Bahasa Inggris
  • Pendidikan Seni Drama, Tari dan Musik

Fakultas Teknik

  • Seni Rupa
  • Teknik Arsitektur
  • Teknik Elektro
  • Teknik Industri
  • Teknik Informatika
  • Teknik Sipil

Pascasarjana

  • S2 Administrasi Pendidikan (Akreditasi B)
  • S2 Agribisnis (Akreditasi B)
  • S2 Ilmu Administrasi (Akreditasi B)
  • S2 Ilmu Hukum (Akreditasi B)
  • S2 Ilmu Kelautan dan Perikanan (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Bahasa Inggris (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Biologi (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Dasar (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Ekonomi (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Fisika (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Kependudukan dan Lingkungan Hidup (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Luar Sekolah (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Matematika (Akreditasi B)
  • S2 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (Akreditasi B)
  • S2 Teknologi Pendidikan (Akreditasi B)
  • S3 Ilmu Administrasi
  • S3 Ilmu Pendidikan
  • S3 Pendidikan Bahasa
  • S3 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam

Logo Kampus UNG

logo ung
Wikipedia

Logo yang dimiliki UNG (Universitas Negeri Gorontalo) adalah kurva 5 segi melambangkan ideologi Indonesia yakni Pancasila berjumlah 5 sila dan juga melambangkan asas UNG.

Kemudian di bagian dalamnya terdapat gambar bunga teratai yang sedang mekar merepresentasikan bahwa UNG bisa menghasilkan lulusan yang berkualitas.

Fasilitas Kampus UNG

fasilitas ung
gopos.id

Ada banyak sekali fasilitas yang disediakan oleh kampus UNG beberapa di antaranya adalah :

  1. Perpustakaan
  2. Hall Center
  3. Pusat komputer
  4. Sarana Olahraga
  5. Hotel Kampus
  6. Laboratorium
  7. Student Center
  8. Ruang kelas

Jalur Masuk Mahasiswa Kampus UNG

cara daftar ung
Wikipedia

Cara masuk ke Universitas Negeri Gorontalo adalah SNMPTN, SBMPTN, dan ujian mandiri. Ingin masuk ke UNG? Belajarlah yang rajin untuk bisa menaklukkan kampus berkualitas di Gorontalo ini.

Originally posted 2020-09-21 13:24:55.


Leave a Comment

Tutup Iklan