Profil Institut Teknologi Bacharuddin Jusuf Habibie (ITH)

Institut Teknologi Bacharuddin Jusuf Habibie (ITH) adalah sebuah perguruan tinggi berstatus negeri yang didirikan oleh presiden RI ke-3 yaitu BJ. Habibie.

Kampus yang hanya menfokuskan diri pada ilmu komputer ini lebih familiar disebut dengan Institut Teknologi Habibie sehingga disingkat dengan ITH.

Kampus tersebut didirikan sejak tahun 2015 lalu di sebuah bangunan bekas Gedung Pemuda di Kota Pare-pare.

Sayangnya, izin operasional sempat terkendala dan terkatung-katung sejak tahun 2016.

Akreditasi dan Peringkat Kampus ITH Pare-Pare

akreditas kampus ith parepare
JPNN.com

Akreditasi institut teknologi Bacharuddin Jusuf Habibie menurut dikti belum terdaftar secara resmi di BAN-PT.

Selain itu peringkat institut teknologi Bacharuddin Jusuf Habibie juga belum terdefinisi karena masih tergolong sangat baru.

Alamat dan Kontak Kampus ITH Pare-Pare

alamat kampus ith parepare
line today
  • Alamat: Kampung Bilalangnge, Kelurahan Lamoe, Kecamatan Bacukiki Barat, Kota Pare-pare, Sulawesi Selatan.
  • Email: –
  • Telp/Fax: –
  • FB: –
  • IG: –
  • Twitter: –

Prodi Kampus ITH Pare-Pare

fakultas prodi ith parepare
Regional Kompas
  • Jurusan Ilmu Komputer/Informatika
  • Program Studi Sistem Informatika
  • Matematika

Logo Kampus ITH Pare-Pare

logo ith parepare
Institut Teknologi Indonesia

Institut Teknologi Bacharuddin Jusuf Habibie memiliki logo yang cukup simpel dan sederhana, namun cukup bermakna dan mencerminkan visi misi dari Pak BJ. Habibie.


Logo terlihat seperti gambar gedung sekolah yang serupa aslinya dengan tiang bendera yang tertancap di halaman.

Fasilitas Kampus ITH Pare-Pare

fasilitas ith parepare
KOMPAS.Com / Suddin Syamsuddin

ITH adalah PTN dengan fasilitas laboratorium engineering yang lengkap seperti komputer dan teknik mesin & database.

Dilengkapi pula dengan gedung rektorat dan sarana peribadatan.

Jalur Masuk Mahasiswa Kampus ITH Pare-Pare

cara daftar ith parepare
Tribun Jakarta – Tribunnews.com

Cara masuk ke institut teknologi Bacharuddin Jusuf Habibie ditempuh dengan jalur mandiri dimana setiap peserta wajib melampirkan transkrip nilai.

Selain itu, peserta juga diharuskan untuk mengikuti serangkaian tes menulis.

Institut Teknologi Bacharuddin Jusuf Habibie digadang-gadang mampu menghasilkan sarjana muda yang ahli di bidang engineering.

Hal ini menjadi salah satu impian BJ. Habibie agar Indonesia tidak tertinggal dari negara lain.

Originally posted 2020-09-12 13:25:42.


Leave a Comment

Tutup Iklan